APLIKASI MENGIRIM PESAN
SMS (Short Messaging Service)
SMS
atau Shot Messaging Service adalah sebuah layanan yang dilaksanankan dengan
ponsel untuk mengirim maupun menerima pesan-pesan pendek. Pada J2ME diizinkan
mengirim dan menerima SMS, namun dengan alas an keamanan sebuah MIDlet hanya
dapat memproses pesan SMS yang dikirimkan pada port yang sudah terdaftar
sebagai listener. MIDlet tidak ndapat mengakses pesan SMS dari aplikasi lain
ataupun yang dikirimkan pada port standar (default),hal ini sangat berdampak
pada penerimaan SMS melalui MIDlet yang pada intinya MIDlet untuk menerima SMS
tidak dapat menerima SMS tidak dapat menerima SMS yang masuk ke inbox ponsel,
namun MIDlet untuk mengirimkan SMS dapat mengirimkan SMS yang masuk ke inbox
ponsel kita.
Membuat MIDlet SendSMS :
Sebagai latihan ,akan dibuat sebuah MIDlet untuk
mengirimkan SMS.
Langkah-langkah yang harus dilakukan sebgai berikut
:
1. Buka
program wireless toolkit for CLCD wireless
toolkit.
2. Buat
proyek baru dengan mengklik tombol new project.
3. Isi
nama proyek dan kelas dengan nama SendSMS dan pilih setting JTWI dengan
tambahan sebagai berikut :
Tambahan pada tab user defined pada
jendela setting
Key : SMS-Port
Value : 5000
Tambahan ini hanya berlaku jika SMS
yang dikirim ditujukkan pada port tertentu,tapi jika diinginkan SMS yang
dikirimkan masuk ke inbox ponsel,maka tambahan ini tidak perlu .Jika instlasi
tidak membutuhkan file JAD maka nilai port ditulis pada kode program karena
user defined akan dituliskan pada file JAD.
Referensi :
M.
Shalahuddin, Rosa A.S. (2008). "Belajar Cepat Pemrograman Perangkat
Telekomunikasi Mobile", INFORMATIKA Bandung, Bandung.